Export Account |
Top Previous Next |
Modul ini digunakan untuk melakukan ekspor data buku besar/hutang piutang (GL/AR/AP) ke file XML AutoCount yang terkompresi, sehingga dapat diimpor ke account book yang berbeda. Pilih menu Tools > Program Control > Module Setting Centang checkbox Export Account untuk mengaktifkan.
Export GL/AR/AP Data (Ekspor Data Buku Besar dan Hutang Piutang)
Pilih menu File > Import & Export > Export GL/AR/AP Data Centang checkbox pada kriteria data yang ingin diekspor:
Document Date Range: tentukan rentang tanggal dokumen yang akan diekspor. Last Modified Date Range: tentukan rentang tanggal perubahan dokumen atau pembuatan dokumen baru. Export All: centang ini untuk mencentang semua. Hilangkan centang untuk menghilangkan semua centang.
GL/AR/AP/Sales/Purchases: semua dokumen ini berkaitan dengan akun buku besar. Setiap field memiliki 3 opsi filter: No Filter, Filter By Range, atau Filter By Multi-select.
Klik Export Tentukan folder untuk menyimpan file hasil ekspor,
Klik Save,
Import Data
Login ke account book tujuan. Pilih menu File > Import & Export > Import All Data
Klik Load Data dan tentukan file yang akan diimpor,
Sorot file yang akan diimpor, klik Open...
2. Tentukan ketentuan impor Hak Akses User.... klik OK
3. Verify data before import: klik pada tab untuk memastikan data yang akan diimpor.
4. Finally, start import data. Klik Import Data.
_____________________________________________________________ Berikan umpan balik mengenai topik ini ke AutoCount. peter@autocountSoft.com © 2010 Auto Count Sdn Bhd - Peter Tan. All rights reserved.
|