Bagaimana menyalin file database |
Top Previous Next |
(Sumber: AutoCount Forum, 07 Apr. 2009)
Skenario:
Solusi:
Bila PC Server Database akan di-format, maka tidak perlu melakukan detach database satu per satu.
Langkah-langkah yang disarankan adalah: 1. stop service SQL Server; 2. copy folder AutoCount Data ke hard disk removable; 3. format PC Server; 4. Setelah SQL Server diinstall ulang, copy kembali folder AutoCount Data ke Server, lakukan attach database (satu per satu) pada SQL Server; 5. install AutoCount Accounting; 6. attach account book pada program AutoCount Accounting; atau gunakan salah satu fitur berikut ini: - Restore; - Open Account Book Control File.
Baca juga: Bagaimana memindahkan database?
_____________________________________________________________ Berikan umpan balik mengenai topik ini ke AutoCount. peter@autocountSoft.com © 2010 Auto Count Sdn Bhd - Peter Tan. All rights reserved.
|