FOC Quantity

Top  Previous  Next

 

Modul ini memperbolehkan adanya barang gratis (FOC - Free of Charge) pada saat transaksi penjualan maupun pembelian.  

Pilih menu Tools > Program Control > Module Setting

Centang checkbox FOC Quantity untuk mengaktifkan.

 

 

 

Faktur Penjualan dengan Barang Gratis

 

Pilih menu Sales > Invoice

Buat faktur baru, tambahkan beberapa barang dan masukkan jumlah yang gratis pada kolom FOC Qty.

 

 

module29

 

 

Klik Save & Preview.. .

 

 

module30

 

 

Kuantitas barang gratis ditampilkan pada baris yang sama dengan barang yang tidak gratis.

Atau, user dapat menambahkan baris baru dengan harga nol (bila memakai cara ini, maka modul ini tidak diperlukan).

 

* Catatan: ini adalah tata letak faktur yang sudah dimodifikasi. Secara standar, kolom FOC tidak akan ditampilkan pada faktur.

 

 

 

 

FOC Analysis Report (Laporan Analisa Barang Gratis )

 

Pilih menu Sales > FOC Quantity Analysis By Document Report

Di sini anda dapat melihat total kuantitas barang gratis dan dokumen penjualan yang terkait.

 

 

module31

 

 

 

 

Pengaturan Barang Gratis

 

Pilih menu Stock > Stock Item Maintenance

Pilih barang, klik Edit,

Pada bagian bawah layar, anda dapat menentukan For every sale of  ?  item(s), will be entitled to  ?  as FOC item(s) (Untuk setiap penjualan sebanyak ? barang, maka akan diberikan barang gratis sebanyak ?.

Barang gratis selalu menggunakan satuan dasar.

 

 

module32

 

* Pengaturan barang gratis ini tidak diterapkan pada dokumen pembelian.

 

 

 

 

 

_____________________________________________________________

Berikan umpan balik mengenai topik ini ke AutoCount. peter@autocountSoft.com

© 2010 Auto Count Sdn Bhd - Peter Tan. All rights reserved.